Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2014

Cara Mengecilkan Perut

Gambar
C ara mengecilkan perut  yang buncit? Apakah ada tips mengecilkan perut secara alami? Memiliki perut gendut memang bukan hal yang patut dibanggakan. Selain tak sedap dipandang, kondisi ini juga bisa merusak penampilan. Timbunan lemak yang berlebihan di bagian perut nyatanya bisa menghambat fungsi hati sebagai penyaring racun dalam darah.  Dengan kondisi ini membuat sistem sirkulasi tubuh tidak berjalan normal dan menjadi pemicu timbulnya berbagai masalah kesehatan, seperti kadar kolesterol tinggi dan tekanan darah tinggi.  Sebagian besar perut menggelembung alias buncit disebabkan oleh faktor dasar yaitu diet dan gaya hidup. Berikut ini beberapa cara untuk menghilangkan perut buncit baik pada pria maupun wanita, cekidot : 1. Minum air Jika kepenuhan perut disebabkan oleh penyimpanan air, Anda sebenarnya dapat mengurangi masalah tersebut dengan minum air lebih banyak. Hal ini akan mencairkan konsentrasi sodium dalam tubuh sehingga meningkatkan jumlah air yang keluar dari

Kecerdasan Otak Anak

KENALI MULTIPLE INTELLIGENCE 8 sisi kecerdasan otak         Sering kali orang langsung menilai anak yang mendapat nilai buruk di sekolah, sebagai anak kurang pandai. Terdengar juga orang tua yang merasa gelisah, begitu tahu hasil tes IQ (Intelligency Quotient) anaknya di bawah rata-rata. Sebaiknya para orang tua tak perlu kwatir. Inteligensi sesorang bias ditingkatkan lagi. Ada pendapat sementara dari beberapa pakar, Bahwa pada usia 0-16 tahun sebenarnya IQ dapat ditingkatkan lagi, Pada usia 16-30 tahun cenderung stabil dan di atas 30 tahun, kemampuan menurun. Setiap orang memiliki otak kanan dan otak kiri pada dirinya .otak kanan dan otak kiri sama-sama berkembang tapi di sekolah lebih menonjolkan otak kiri sehingga otak kanan tidak berkembang. Dan ini akan menyulitkan bagi mereka yang kemampuan otak kanannya lebih dominan   Anak yang otak kirinya dominan , melakukan pendekatan pemecahan masalah berdasarkan fakta, analisa, perhitungan angka, dan menyatakanya dengan menunjukan

TEORI AKUNTANSI

TEORI AKUNTANSI Oleh: Harry Andrian Simbolon, SE., M.Ak., QIA Akuntansi merupakan bahasa bisnis yang dapat memberikan informasi tentang kondisi keuangan (ekonomi) berupa posisi keuangan yang tertuang dalam jumlah kekayaan, utang dan modal satu bisnis dan hasil usahanya pada suatu waktu atau periode tertentu. Dengan informsi ini pembaca laporan keuangan tidak lagi perlu mengunjungi suatu perusahaan atau melakukan interview untuk mengetahui keadaan keuangannya, hasil usahanya maupun memprediksi masa depan perusahaan tersebut. Beberapa pengertian akuntansi dapat kita analisa dari akronim Akuntansi itu,Dari akronim ini dapat digambarkan bahwa akuntansi itu adalah menyangkut angka-angka yang akan dijadikan dasar dalam proses pengambilan keputusan, angka itu menyangkut uang atau nilai moneter yang menggambarkan catatan dari transaksi perusahaan. Angka itu dapat dianalisa lebih lanjut. Ia bersifat netral kepada semua pemakai laporan keuangan, ada unsur seninya karena berbagai alte